Selamat datang di wisata edukasi Kebun Pak Budi dimana wisata tersebut terletak di lereng gunung Arjuna tepatnya di dusun Canggi, desa Sekarmojo, kecamatan Purwosari Kabupaten Pasuruan. Letaknya yang berada di bawah lereng gunung Arjuna ini membuat suasana asri dan sejuk yang akan di dapat oleh pengunjung wisata Kebun Pak Budi. Tepat pada ketinggian 500Mdpl di bawah lereng gunung Arjuna, Kebun Pak Budi mendapatkan penghargaan Juara 3 Wisata Buatan Alam atau disebut dengan WBA di Jawa Timur pada tahun 2021. Wisata Kebun Pak Budi termasuk salah satu rekomendasi wisata edukasi di Pasuruan, dimana tempat wisata ini berorientasi pada Pendidikan lingkungan dan teknologi terbarukan yang bisa menjadi lahan belajar untuk para generasi muda untuk menerapkan pembelajaran yang ada di sekolah atau lingkungan tinggal. Kebun Pak Budi ini mengajarkan bagaimana proses awal bahan pangan hewani atau nabati terbentuk hingga proses pengolahannya, jadi generasi muda dapat menghargai makanan yang dari alam tersebut.




Portfolio
Portfolio
Portfolio
Portfolio
Portfolio
Portfolio



Portfolio

PANAHAN

Portfolio

OUTBOND

Portfolio

BERKUDA

Portfolio

ATV

Portfolio

KAFE

Portfolio

COTTAGE MINIMALIS